Wednesday 9 December 2009

Bank Century

toto zurianto

Kini masyarakat menantikan, bagaimana kelanjutan episode Bank Century. Bagaimana kita bisa melihat, hal-hal yang terang benderang dari proses bail-out Bank Century. Apakah ada tindak pidana korupsi atau tidak! Apakah ada penyalah gunaan wewenang atau tidak. Apakah hanya kesalahan kebijakan, atau bagaimana. tentu saja, ini juga suatu kesempatan bagi pemerintah dan BI untuk memberikan penjelasan yang maksimal. Paling penting bagi kita adalah, tidak selalu suka menuduh. Juga jangan sampai tidak kritis. Republik ini, terutama sejak reformasi 1998, memberikan kesempatan kepada siapapun, untuk mengkritik, sekaligus mempertanggungjawabkan hal-hal yang dikatakannya. Kita tunggu prosesnya, apakah yang dilakukan KPK, atau Pansus yang dibentuk DPR>

No comments: